PEMERINTAH KAB. MADIUN BERSAMA FORPIMDA MEMANTAU TPS SAAT PEMILU BERLANGSUNG
Pemerintah Kabupaten Madiun bersama dengan Forkopimda dan KPU serta banwaslu melakukan pemantauan pelaksanaan langsung pilgub dan pilkada di beberapa wilayah Kabupaten Madiun. Dalam pemantauan dibagi menjadi 3 tim yaitu. TIM 1 Ketua : Bupati Madiun Wilayah kec. dolopo, kebonsari, geger dan dagangan TIM 2 Ketua : Wakil Bupati Madiun Wilayah Kec. Jiwan, Sawahan, Balerejo dan Madiun TIM 3 Ketua : Sekda Kab. Madiun Wilayah Kec. Wonoasri, Mejayan dan Pilangkenceng Pada pemantauan di Desa Tawang Kec. Dolopo, Bupati Madiun juga melaksanakan pemilihan langsung terhadap calon Gubernur dan Bupati Madiun. Dan pada saat pemantauan di TPS Desa Jetis, Kecamatan Dagangan, Kabupaten Madiun menyuguhi tontonan unik bagi pencoblosnya. Warga setempat disuguhi tontonan Dongkrek, seni pertunjukan khas Kabupaten Madiun. Pada kesempatan Bupati madiun menyampaikan kepada media bahwa dalam pemantaunya di TPS-TPS yang beliau kunjungi…