Pemkab Madiun Launching Rumah Pangan B2SA Di Desa Klumutan
Badan Pangan Nasional (Bapanas) RI bekerjasama dengan Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Provinsi Jawa Timur resmi meluncurkan Rumah Pangan Beragam, Bergizi, Seimbang, dan Aman (B2SA) di delapan kabupaten/kota di Jawa Timur, termasuk Kabupaten Madiun. Jumat,(14/06/2024). Sementara itu, Pemerintah Kabupaten Madiun melalui Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan (DKPP) Kabupaten Madiun turut melaksanakan launching Rumah Pangan...
Kabupaten Madiun Boyong Tiga Penghargaan pada Puncak Peringatan BBRGM XXI dan HKG ke 52
Pada peringatan BBGRM (Bulan Bakti Gotong Royong Masyarakat) XXI & HKG PKK ke-52, Pemerintah Kabupaten Madiun berhasil membawa pulang 3 penghargaan sekaligus, yaitu Juara Favorit lomba cerdas cermat, Juara Harapan II Lomba senam kreasi 6 langkah cuci tangan pada jambore nasional kader PKK, dan Terbaik III kategori desa Pelaksana Gotong Royong Terbaik Jawa Timur...
Kolaborasi Bersama Baznas, Yayasan Gerontologi Abiyoso Serahkan Bantuan Paket Sembako
Dalam rangka Hari Lanjut Usia Nasional ke-28, Yayasan Gerontologi Abiyoso berkolaborasi bersama Baznas Kabupaten Madiun menyerahkan bantuan berupa paket sembako secara simbolis kepada lansia di Ruang Rapat Retno Dumilah, Selasa (12/ 06/ 2024). Penyerahan bantuan ini disaksikan oleh Plt. Kepala Dinas Sosial, Camat, dan Ketua Baznas Kabupaten Madiun. Kegiatan ini merupakan sumbangsih dan bentuk...
Antisipasi Pungutan Liar, Pemkab Madiun Terapkan Pembayaran Parkir Non Berlangganan dengan Qris
Berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Madiun nomor 01 tahun 2024, terdapat dua sistem Pengelolaan Parkir di Kabupaten Madiun, yaitu parkir berlangganan dan non berlangganan. Kasi Manajemen Rekayasa Lalulintas, Budi Purnomo, menjelaskan bahwa untuk parkir berlangganan, Pemkab sudah melakukan MOU dengan Samsat, Polres dan Dishub. “Jadi parkir berlangganan itu dibayarkan sekali saat pengambilan pajak di Samsat, sesuai...
LAGU ROCK HINGGA BREM PRESSO COFFEE HIASI FGD PENCAPAIAN PERTUMBUHAN EKONOMI KAB. MADIUN
Badan Perencanaan Pembangunan, Riset dan Inovasi Daerah (BAPPERIDA) Kabupaten Madiun pada Kamis (6/6) mengadakan Focus Group Discussion (FGD) Pencapaian Pertumbuhan Ekonomi di Kabupaten Madiun, di Pendopo Mudagraha, Kabupaten Madiun. Acara ini dihadiri Pj Bupati Madiun, Ir. Tontro Pahlawanto, Pj Sekda Kab. Madiun Sodik Hery Purnomo, Kepala Bapperida Kab. Madiun, Kurnia Aminulloh, pimpinan OPD terkait...
Pemkab Madiun Himbau Para Petani Tidak Menggunakan Jebakan Tikus yang Dialiri Listrik di Sawah
Untuk Meminimalisir terjadinya korban jiwa akibat sengatan listrik dari jebakan tikus, Pemerintah Kabupaten Melalui Dinas Pertanian dan Perikanan mengimbau para petani tidak menggunakan jebakan tikus yang di Aliri listrik. Hal ini di sampaikan Kepala Dinas Pertanian dan Perikanan Sumanto, Selasa (4/6/2024) di Madiun. “Banyak metode yang bisa dilakukan untuk mengendalikan tikus, baik teknis maupun...
Pemkab Madiun Tingkatkan Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Melalui Pendidikan Non Formal
Indeks Pembangunan Manusia (IPM) di Kabupaten Madiun tahun 2023 mencapai 72,98, dan indeks Pendidikan 0,640. Pemkab Madiun akan terus berupaya meningkatkan IPM melalui sektor pendidikan. Hal ini disampaikan Pj Bupati Madiun, Tontro Pahlawanto, dalam sarasehan pembinaan dan pengarahan kepada Penilik, Tenaga Pendidik dan Kependidikan, serta Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) se Kabupaten Madiun. Kegiatan yang...
Tak Kenal Lelah, Tim Satgas Cukai Laksanakan Operasi Penertiban Rokok Ilegal di Kecamatan Sawahan
Dalam upaya menekan peredaran rokok ilegal, Pemerintah Kabupaten Madiun melalui Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam Kebakaran terus melakukan penertiban tanpa kenal lelah. Kali ini, tim satgas cukai yang terdiri dari unsur TNI, Polri, Bea Cukai Madiun, SATPOL PP, beserta OPD terkait, melaksanakan operasi rokok ilegal di sejumlah lokasi di Kecamatan Sawahan, Rabu (5/6/2024)...