SEMUA BERITA

RAPAT PARIPURNA PENYAMPAIAN NOTA PENJELASAN BUPATI MADIUN TENTANG RANCANGAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH TAHUN 2019

Bupati Madiun H. Ahmad Dawami, S.Sos menyampaikan Nota Keuangan Tentang Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (RAPBD) tahun 2019 di Rapat Paripurna DPRD, Jumat 5/10/2018. Beliau menyampaikan bahwa Kebijakan Umum Anggaran (KUA) dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (PPAS) anggaran tahun 2019 yang sudah disepakati oleh DPRD dan Pemkab Madiun menjadi kerangka acuan dan landasan dalam...

DEKLARASI KAMPANYE DAMAI PEMILU LEGISLATIF, PRESIDEN DAN WAKIL PRESIDEN RI TAHUN 2019

Bupati madiun H. Ahmad Dawami, S.Sos berkenan menghadiri acara deklarasi damai yang bertempat di Pendopo Muda Graha Kabupaten Madiun, kamis 4 Oktober 2018. Pada acara tersebut di hadiri oleh anggota Forkopimda, Ketua KPUD, Ketua Bawaslu, Ketua Partai Politik peserta pemilu, Muspika dan undangan. Dalam sambutannya, Bupati Madiun H. Ahmad Dawami, S.Sos menyampaikan terimakasih kepada forkopimda...

CANGKRUKAN FORKOPIMDA DENGAN ELEMEN ORMAS KEPEMUDAAN KABUPATEN MADIUN

Bertempat di Pendopo Muda Graha, terlaksana Cangkruan Forkopimda Kab. Madiun dengan Elemen Ormas Kepemudaan dalam rangka terwujudnya Kabupaten Madiun yang Aman, Mandiri, Sejahtera dan Berakhlaq jelang Pileg dan Pilpres tahun 2019. Rabu, 3/10/2018. Acara di maksud bertujuan untuk menciptakan situasi yang aman jelang pileg dan pilpres tahun 2018 sehingga terwujudnya kabupaten madiun yang aman, mandiri...

BIMTEK SISTEM LAYANAN RUJUKAN TERPADU PEMERINTAH KABUPATEN MADIUN

Wakil Bupati Madiun menyambut kedatangan Menteri Sosial dalam rangka penyelenggaraan Bimtek Layanan Rujukan Terpadu yang diselenggarakan pada hari rabu, 3 Oktober 2018 tempat Ruang Rapat Graha Praja Mukti, Puspem Mejayan. Pada sambutannya Bupati Madiun berkenan menyampaikan beberapa hal, antara lain : Kami atas pemerintah Kab Madiun mengucapkan selamat datang rombongan Kementerian Sosial Republik Indonesia pada...

PELANTIKAN PENGURUS BARU DAN ANGGOTA KEHORMATAN PMI MASA BAKTI 2018-2023

Setelah acara Musyawarah Kabupaten (MUSKAB) PMI Kabupaten Madiun, terlaksana pegukuhan pengurus dan anggota PMI, masa bakti 2018-2023. Pengukuhan ini dipimpin oleh ketua PMI Provinsi Jawa Timur H. Imam Utomo dan yang dikukuhkan adalah Ir. Tontro Pahlawanto sebagai ketua pengurus PMI Kabupataten Madiun disaksikan oleh Wakil Bupati madiun dan undangan Musyawarah Kabupaten PMI Kab. Madiun. Mejayan...

PEMBUKAAN MUSYAWARAH KABUPATEN ke VIII PMI

Bapak Wakil Bupati madiun H. HARI WURYANTO, SH, M.Ak berkenan menghadiri Pembukaan Musyawarah Kabupaten ke VIII Palang Merah Indonesia tahun 2018 yang diadakan di Gedung Eka Kapti rabu 3 Oktober 2018. Beliau menuturkan bahwa PMI setiap lima tahun sekali wajib melaksanakan musyawarah, baik ditingkat Nasional, Provinsi, maupun tingkat Kab/Kota. Esensi dari penyelenggaraan tersebut adalah :...

PEMBUKAAN TURNAMEN BOLA VOLI TINGKAT PELAJAR SMP/MTS KAB.MADIUN

Bertempat di Halaman Gor Pangeran Timur terlaksana Pembukaan Kejuaraan lomba Voli tingkat SMP dan MTs th 2018 se-Kabupaten Madiun. Mejayan 2/10/2018 Pada kesempatan Wakil Bupati Madiun membuka acara tersebut dan memberikan sambutan, beliau menyampaikan bahwa kita akan saksikan sama-sama nilai penting dalam indikator berjalannya program kerja dari sebuah lembaga induk persatuan olahraga dan organisasi olahraga...

PEMKAB MADIUN SOSIALISASI SISTEM LAYANAN DAN RUJUKAN TERPADU (SLRT) UNTUK PENANGANAN FAKIR MISKIN DAN ORANG TIDAK MAMPU TAHUN 2018

Bertempat di Ruang Rapat Eka Kapti Pemkab madiun melalui Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kabupaten Madiun mengadakan kegiatan koordinasi penanggulangan kemiskinan di Gedung, Senin (1/10/2018). Kegiatan itu diwujudkan dalam bentuk Sosialisasi Sistim Layanan dan Rujukan Terpadu (LRT) untuk penanganan fakir miskin dan orang tidak mampu tahun 2018. Hadir dalam sosialisasi itu diantaranya, Kepala Dinas Sosial...