SEMUA BERITA

erum PDAM Tirta Dharma Purabaya Kabupaten Madiun serahkan Bantuan 300 Paket Sembako

Perum PDAM Tirta Dharma Purabaya Kabupaten Madiun serahkan CSR berupa Bantuan 300 Paket Sembako, masker dan Handsanitizer kepada masyarakat terdampak Covid-19 yang akan dihimpun oleh Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 di Gedung Kampung Pesilat, Rabu (20/5). Pada kesempatan tersebut, Wakil Bupati menerima bantuan secara simbolis, lalu akan disalurkan kepada masyarakat yang terdampak. Wakil Bupati ...

BUPATI BERSIAP TINDAK LANJUTI REKOMENDASI DPRD TERHADAP LKPJ BUPATI TA. 2019

Selasa (19/5) malam berlangsung Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Madiun dalam rangka penyampaian rekomendasi DPRD terhadap LKPJ Bupati akhir Tahun Anggaran (TA) 2019 di ruang sidang DPRD Kabupaten Madiun. Bupati Madiun, H. Ahmad Dawami, dalam pidatonya menjelaskan, rekomendasi yang telah disampaikan merupakan saran dan masukan DPRD Kabupaten Madiun terhadap penyelenggaraan pemerintah sebagaimana tertuang dalam LKPJ Bupati ...

Pemkab Madiun Lakukan Rapid Test 38 Wartawan

Pemerintah Kabupaten Madiun melakukan pemeriksaan menggunakan alat tes diagnostik cepat (rapid test) terhadap 38 wartawan yang sehari-hari bertugas di wilayah Kabupaten Madiun. Pemeriksaan itu merupakan upaya deteksi dini untuk mengetahui paparan Virus Korona terhadap wartawan yang aktif meliput berbagai kegiatan. Melalui Dinas Kesehatan Kabupaten Madiun pelaksanaan Rapid test ini berlangsung di Pendopo Muda Graha Selasa ...

Pemkab dan Para Alim Ulama Rundingkan Ketentuan Perayaan Idulfitri di Tengah Pandemi

Mengingat semakin meningkatnya jumlah pasien yang terkonfirmasi positif Korona di Kabupaten Madiun dan kedisiplinan masyarakat dalam menjalankan protokol Covid-19 yang dinilai masih kurang, Pemkab. Madiun mengundang para alim ulama guna meminta masukan terkait perlu tidaknya pelaksanaan perayaan Idul Fitri di wilayah Kabupaten Madiun. Untuk itu Jum’at malam (15/5), Pemerintah Kabupaten Madiun bersama Forkopimda dan para ...

Bupati Temui Pasien Positif Covid-19

Setelah satu orang kembali dinyatakan terkonfirmasi positif Covid-19 di Wilayah Kabupaten Madiun, Bupati bergegas kunjungi kantor desa pasien tersebut Kamis sore (14/5). Sesampainya di kantor desa, Bupati mendapat informasi bahwa pasien tersebut tidak berkenan dibawa ke rumah sakit. Pada saat itu juga, Bupati didampingi Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 dan perangkat desa setempat menuju ...

Di tengah Pandemi Korona, Pemkab. Madiun Berikan BLT DD Untuk Masyarakat

Pemkab. Madiun kembali salurkan bantuan untuk meringankan warga akibat Pandemi Covid-19. Rabu (13/5), Wakil Bupati Madiun, H. Hari Wuryanto, secara simbolis menyerahkan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) se-Kabupaten Madiun di tiga desa yaitu Desa Purworejo, Desa Babatan Lor, dan Desa Kajang. BLT DD sebesar Rp 600.000,- selama tiga bulan ini berbeda dengan Bantuan ...

Bantuan Sosial Tunai untuk Warga Kabupaten Madiun Mulai Disalurkan

  Bantuan Sosial Tunai (BST) merupakan program Pemerintah untuk meringankan beban masyarakat dari dampak Covid-19 bagi keluarga yang tidak mampu. Berkenaan dengan hal itu, Wakil Bupati Madiun, H. Hari Wuryanto, menyerahkan BST secara simbolis Kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM), Selasa (12/5) di Kantor Kelurahan Wungu. Perlu diketahui, Kabupaten Madiun mendapatkan kuota sejumlah 44.056 KPM, yang ...

Bupati Kunjungi Mengisi Acara Belajar Bersama dari Rumah

Bupati Madiun kunjungi studio LPPL Radio Puroboyo FM untuk mengisi mata acara “Bermain bersama PAUD serta Belajar bersama jenjang SD dan SMP dengan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Madiun”. Dalam kunjungannya, Bupati menyempatkan menyapa anak-anak dan menghimbau melalui siaran langsung, agar mereka tetap bahagia meskipun belajar di rumah bersama orang tua. Sebelum wabah Korona usai, ...